Ada Apa Dengan Pemasar Digital dan Sertifikasi Digital Marketing?
Kemajuan teknologi yang cepat dan internet yang tidak
dapat dipisahkan dari keseharian masyarakat, terutama ketika periode pandemi
sekarang banyak kegiatan yang beralih ke digital, tak terkecuali untuk
pemasaran.
Meski begitu, pemasaran offline sebenarnya masih tidak
bisa sepenuhnya ditinggalkan. Atas dasar basis data statistik dalam digital
marketing terakhir, semua pengeluaran periklanan dunia pada tahun 2021 hingga
46% untuk digital marketing. Data ini menunjukkan bukti yang jelas bahwa digital
marketing semakin populer daripada pemasaran offline.
Kecenderungan untuk menggunakan digital marketing harus
diterapkan dalam penjualan untuk mengikuti perubahan yang terjadi. Selain itu, digital
marketing akan membantu Anda mencapai target pasar yang lebih optimal dan
meningkatkan pengembalian yang lebih cepat pada strategi merek dengan biaya
yang cukup murah dibandingkan dengan pemasaran offline.
Maka dari itu, di era digital ini peran pemasar digital
menjadi sangat penting. Ia berperan sebagai tombak pemasaran utama selama
pandemi.
Lantas, apa hubungan antara pemasar digital dan sertifikasi digital marketing?
Yuk cek disini.
Komentar
Posting Komentar